Ikon Microsoft Word dan fungsinya

Kali ini mimin mau bagi-bagi info tentang ikon yang ada di microsoft word beserta fungsi nyaa. sebenernya mimin penah dapat tugas kaya gini. susah dapetnya, makanya mimin pos ini supaya ngebantu kalian semua yang ada di luar sana yang dapet tugas kaya gini, semoga ngebantu ya...

Menu Home
No
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
1
 
Paste
Untuk menempelkan hasil copy atau cut
2
 
Cut
Untuk memotong teks/objek terpilih
3
 
Copy
Untuk menggandakan teks/objek terpilih
4
 
Format Painter
Digunakan untuk meniru format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya
5
 
Font
Perintah untuk menentukan jenis font
6
 
Font Size
Perintah untuk menentukan ukuran font
7
 
Grow Font
Untuk memperbesar ukuran huruf secara instan
8
 
Shrink Font
Untuk memperkecil ukuran huruf secara instan
9
 
Clear Formatting
Untuk menghapus pemformatan teks terpilih
10
 
Bold
Perintah untuk menebalkan huruf
11
 
Italic
Untuk memiringkan Teks terpilih
12
 
Underline
Untuk memberikan garis bawah pada teks terpilih
13
 
Strikethrough
Memberikan tanda coret padateks terpilih
14
 
Subscript
Untuk mengetik karakter pemangkatan di bawah
15
 
Superscript
Untuk mengetik karakter pemangkatan di atas
16
 
Change Case
Untuk mengubah status huruf kapital/huruf kecil
17
 
Highlight
Perintah untuk memberi warna arsiran pada teks
18
 
Font Colors
Perintah untuk memberi warna pada huruf
19
 
Bullets
Perintah untuk memberi bulet dan penomoran symbol
20
 
Numbering
Perintah untuk memberi penomoran
21
 
Increase Indent
Perintah untuk menggeser indentasi kekanan
22
 
DecreaseIndent
Perintah untuk menggeser indentasi kekiri
23
 
Sort
Untuk menyortir data
24
 
Show Paragraph Marks
Untuk menampilkan/menyembunyikan tanda koreksi paragraph
25
 
Align Left
Perintah untuk membuat teks rata kiri
26
 
Center
Perintah untuk membuat teks rata tengah
27
 
Align Text Right
Perintah untuk membuat teks rata kanan
28
 
Justify
Perintah untuk memberi teks rata kiri dan kanan
29
 
Line Spacing
Untuk mengatur jarak antar baris teks
30
 
Shading
Untuk mengatur warna latar teks terpilih
31
Bottom Border
Untuk memberikan garis tepi pada teks terpilih
32
 
Find
Untuk mencari kata tertentu berdasarkan input keyword tertentu dalam suatu file
33
 
Replace
Untuk mencari dan mengganti kata yang ditemukan untuk diganti dengan kata tertentu dalam suatu file
34
 
Select
Digunakan untuk memilih objek atau teks tertentu di dalam suatu file

Menu Insert
No
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
35
 
Cover Page
Untuk menyisipkan sampul halaman yang terformat
36
 
Blank Page
Untuk menyisipkan sebuah halaman baru
37
 
Page Break
Memulai halaman selanjutnya pada posisi saat ini
38
 
Table
Untuk membuat table
39
 
Picture
Untuk menyisipkan gambar ke dalam dokumen
40
 40.png (39×41)
Clip Art
Menyisipkan kreasi seni, film, suara atau photo yang telah terformat
41
 41.png (41×41)
Shapes
Untuk membuat bentuk-bentuk tertentu tanpa harus memakai aplikasi tambahan
42
 42.png (47×38)
SmartArt
Untuk menampilkan sebuah visualisasi informasi yang akan ditampilkan dalam bentuk gambar, sehingga mudah dan cepat dalam pembuatannya
43
 43.png (44×43)
Chart
Untuk membuat diagram
44
 44.png (45×42)
Hyperlink
Menambahkan sebuah link untuk sebuah halaman web
45
 45.png (37×43)
Bookmark
Digunakan untuk menyisipkan tanda yang dapat dipakai untuk di tuju pada dokumen
46
 46.png (43×42)
Cross Reference
Digunakan untuk menyisipkanfootnote,caption, cross reference, dan indeks
47
 47.png (36×44)
Header
Untuk membuat teks yang selalu muncul pada bagian atas dari dokumen
48
 48.png (36×42)
Footer
Untuk membuat teks yang selalu muncul pada bagian bawah dari dokumen
49
 49.png (38×45)
Page Number
Untuk menyisipkan nomor halaman ke dokumen
50
 50.png (43×37)
Text Box
Digunakan untuk menyisipkan kotak teks pada dokumen
51
 51.png (33×40)
Quick Parts
Untuk menyisipkan objek-objek yang sering digunakan dengan cepat dan efisien
52
 52.png (38×42)
Word Art
Untuk menyisipkan dekorasi tulisan ke dalam dokumen
53
 53.png (44×44)
Drop Cap
Menambahkan huruf kapital dalam ukuran besar di awal paragraph
54
 54.png (117×27)
Signature Line
Menyisipkan garis tanda tangan pemilik dokumen
55
 55.png (93×23)
Date & Time
Digunakan untuk menyisipkan tanggal dan waktu yang aktif pada dokumen yang sedang aktif
56
 56.png (76×23)
Object
Digunakan untuk menyisipkan objek ke dalam dokumen
57
 57.png (44×40)
Equation
Untuk membuat format matematika
58
 58.png (40×38)
Symbol
Digunakan untuk penyisipan simbol-simbol khusus

Page Layout
No
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
59
 59.png (43×46)
Themes
Untuk mengatur tema
60
 60.png (71×25)
Theme Color
Untuk mengubah warna tema
61
 61.png (69×26)
Theme Font
Untuk mengubah tulisan tema
62
 62.png (74×26)
Theme Effects
Untuk membuat bermacam – macam tema
63
 63.png (38×41)
Margin
Untuk memilih ukuran margin untuk seluruh dokumen
64
 64.png (43×41)
Orientation
Untuk beralih halaman antara layout potret dan landscape
65
 65.png (37×41)
Size
Untuk memilih ukuran kertas untuk bagian yang terpilih
66
 66.png (36×42)
Columns
Untuk mensplit teks ke dalam atau lebih kolom
67
 67.png (77×29)
Page Breaks
Untuk menambah halaman istirahat bagian dan kolom untuk dokumen
68
 68.png (113×25)
Line Number
Untuk menambah nomor baris di margin di samping dari setiap baris di dokumen
69
 69.png (112×23)
Hyphenation
Untuk pergantian hypenation yang memungkinkan kata untuk memisahkan antara baris suku kata
70
 70.png (39×40)
Watermark
Untuk menyisipkan teks di balik isi halaman
71
 71.png (38×43)
Page Color
Untuk membuat halaman berwarna
72
 72.png (35×41)
Page Borders
Untuk menambah perubahan perbatasan di sekitar halaman
73
 73.png (140×74)
Indent
Digunakan untuk mengatur batas teks
74
 74.png (144×73)
Spacing
Digunakan untuk mengatur jarak antar paragraph
75
 75.png (37×44)
Position
Digunakan untuk mengatur posisi objek di dalam suatu halaman
76
 76.png (115×25)
Bring Forward
Digunakan untuk untuk memposisikan suatu objek dengan objek lainnya
77
 77.png (108×27)
Send Backward
Digunakan untuk mengirim objek terpilih ke belakang objek lainnya
78
 78.png (113×28)
Text Wrapping
Digunakan untuk mengatur aliran teks diantara gambar
79
 79.png (70×22)
Align
Digunakan untuk mengatur posisi objek lepas
80
 80.png (75×27)
Group
Digunakan untuk mengelompokkan beberapa objek menjadi satu grup
81
 81.png (73×26)
Rotate
Digunakan untuk memutar, dan membalik suatu objek terpilih

References
No
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
82
 82.png (33×45)
Table of Contents
Digunakan untuk pengelolaan daftar isi
83
 83.png (87×28)
Add Text
Digunakan untuk mengelola paragraf terpilih dalam kaitannya sebagai entri dalam daftar isi yang sudah dibuat
84
 84.png (98×25)
Update Table
Digunakan untuk memperbarui daftar isi
85
 85.png (35×35)
Insert Footnote
Digunakan untuk menyisipkan catatan kaki (rujukan yang berada di bagian bawah halaman atau footer)
86
 86.png (108×28)
Insert Endnote
Digunakan untuk menyisipkan catatan di akhir bab
87
 87.png (114×26)
Next Footnote
Berfungsi untuk memantau footnote dan endnote
88
 88.png (97×26)
Ico Show Note
Digunakan untuk memperlihatkan lokasi catatan, baik footnote maupun endnote
89
 89.png (120×28)
Manage Sources
Digunakan untuk mengelola seluruh sumber kutipan yang mungkin sudah disisipkan di semua segmen file dokumen
90
 90.png (126×29)
Style
Berfungsi untuk memilih bentuk bibliography yang diinginkan
91
 91.png (109×26)
Bibliography
Digunakan untuk menyisipkan daftar pustaka ke dalam file dokumen aktif
92
 92.png (35×41)
Insert Caption
Digunakan untuk membubuhkan keterangan seputar ilustrasi atau gambar yang sudah disisipkan
93
 93.png (43×70)
Mark Entry
Digunakan untuk menandai masukan baru dalam dokumen

Mailings
94
 94.png (44×35)
Envelopes
Membuat dan mencetak amplop
95
 95.png (43×41)
Labels
Membuat dan mencetak label
96
 96.png (42×42)
Start Mail Merge
Memulai mail merge untuk membuat surat formulir yang yang berniat untuk dicetak atau e-mail ganda dan mengirim setiap salinan ke penerima yang berbeda
97
 97.png (47×44)
Select Recipients
Memilih daftar orang yang ingin dikirim surat

Picture Tools Format
98
 98.png (94×24)
Brightness
Untuk mengatur gelap terangnya suatu gambar
99
 99.png (79×24)
Contrast
Untuk mengatur kekontrasan suatu gambar
100
 100.png (40×53)
Crop
Memotong dan memindahkan gambar ke bagian yang diinginkan

Office button
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
 new.png (36×40)
New
membuat lembar kerja/ slide baru
 open.png (39×34)
Open
membuka dokumen yang pernah disimpan
 save.png (36×38)
Save
menyimpan dokumen dengan nama sama
 print.png (39×36)
Print
mencetak dokumen
close.png (36×32)
Close
menutup lembar kerja

Quick Acces Toolbar
Gambar
Nama
Fungsi/Keterangan
save.png (36×38)
Save
menyimpan dokumen dengan nama sama
 undo.png (22×20)
Undo
membatalkan perintah terakhir
 rendo.png (26×22)
Rendo
Memutuskan suatu perintah yang semula tidak jadi (atau di undo), kemudian diulang menjadi “jadi
dilakukan”
new.png (36×40)
New
membuat lembar kerja/ slide baru
print-perview.png (36×44)
Print Perview
Menampilkan dokumen sebelum dicetak
open.png (39×34)
Open
membuka dokumen yang pernah disimpan

sumber : https://myfreeinspiration.wordpress.com/


Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengubah Cerpen Menjadi Naskah Drama

Naskah drama my stupid boss